Kuliah Umum di ELTIBIZ, Humas Polda Kalteng Sampaikan Implementasi UU ITE Dalam Bijak Bermedsos Dan Stop VCS

    Kuliah Umum di ELTIBIZ, Humas Polda Kalteng Sampaikan Implementasi UU ITE Dalam Bijak Bermedsos Dan Stop VCS

    PALANGKA RAYA - Komitmen Bidang Hubungan Masyarakat (Bidhumas) Polda Kalimantan Tengah (Kalteng) dalam mengedukasi masyarakat terkait implementasi Undang-Undang Informasi Dan Transaksi Elektronik (ITE) dalam bijak bermedia sosial patut diapresiasi.

    Hal ini dibuktikan, Bidhumas Polda Kalteng dengan kembali melaksanakan Kuliah , Umum ke sejumlah Perguruan Tinggi yang ada di Kota Palangka Raya.

    Kali ini, Bidhumas Polda Kalteng melalui Ketua Tim Virtual Police H. Shamsudin, S.HI., MH atau kerap disapa Cak Sam memgisi kuliah umum di Kampus II ELTIBIZ (Lembaga Teknologi Informasi dan Bisnis), Jl. C. Bangas Kota Palangka Raya. Sabtu (21/10/23) siang.

    Kabidhumas Polda Kalteng Kombes Pol Erlan Munaji, S.IK., M.H. menyampaikan bahwa, kuliah umum yang dilaksanakan di luar ruangan atau di Eltibiz Park ini bertujuan untuk memberikan edukasi kepada mahasiswa agar memahami dan lebih bijak dalam penggunaan media sosial.

    "Diharapkan melalui kegiatan ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan para Mahasiswa, sehingga dapat lebih bijak dan cerdas dalam menggunakan medsos, " ungkap Kabidhumas.

    Adapun materi yang disampaikan diantaranya, terkait Setop HPPUS (Hoaks, Pornografi, Perjudian, Ujaran Kebencian dan SARA), serta Setop Video Call Sex (VCS) atau setop tanpa busana di depan kamera.

    "Kami juga mengingatkan kepada mahasiswa, jika mendapatkan berita atau informasi yang meragukan, tanyakan dulu kepada pihak terkait atau ke Bidhumas Polda Kalteng. Kata kuncinya adalah saring sebelum sharing, " ungkap Erlan.(*)

    palangka raya
    Indra Gunawan,S.Sos

    Indra Gunawan,S.Sos

    Artikel Sebelumnya

    Prosesi Adat Potong Pantan, Sambut Kedatangan...

    Artikel Berikutnya

    Tanggapi Laporan, Tim Gabungan Bersihkan...

    Berita terkait

    𝙰𝚍𝚟 𝙰𝚓𝚞𝚗𝚐 𝚂𝚞𝚊𝚗, 𝚂𝙷: 𝙿𝚎𝚛𝚔𝚎𝚋𝚞𝚗𝚊𝚗 𝙺𝚎𝚛𝚊𝚔𝚢𝚊𝚝𝚊𝚗 𝚃𝚒𝚗𝚐𝚔𝚊𝚝𝚔𝚊𝚗 𝙴𝚔𝚘𝚗𝚘𝚖𝚒 𝙺𝚎𝚕𝚞𝚊𝚛𝚐𝚊
    Prestasi Membanggakan, Ditlantas Polda Kalteng Raih Penghargaan Dari Korlantas Polri
    Peduli Lingkungan, Polda Kalteng Bersama PT. Asabri Tanam Ratusan Pohon di SPN
    Rawing Rambang: 60 Persen Pemilih Muda, Partisipasi Masyarakat Tentukan Arah Bangsa
    Narasumber Dialog Kalteng Menyapa di RRI, Humas Polda Kalteng Sampaikan Waspada VCS Berujung Pemerasan
    Curi Uang Lewat ATM, Anak Mantan Oknum Kadis Kabupaten Pulpis DiLaporkan ke Polisi
    Bentuk Kepedulian Ditlantas Bagikan Alat Tulis Kepada Anak Yayasan Kasih Karunia
    Bersama Para Tokoh, Polda Kalteng Ikuti Dialog Publik Penguatan Internal Polri Secara Virtual
    𝙰𝚍𝚟 𝙰𝚓𝚞𝚗𝚐 𝚂𝚞𝚊𝚗, 𝚂𝙷: 𝙿𝚎𝚛𝚔𝚎𝚋𝚞𝚗𝚊𝚗 𝙺𝚎𝚛𝚊𝚔𝚢𝚊𝚝𝚊𝚗 𝚃𝚒𝚗𝚐𝚔𝚊𝚝𝚔𝚊𝚗 𝙴𝚔𝚘𝚗𝚘𝚖𝚒 𝙺𝚎𝚕𝚞𝚊𝚛𝚐𝚊
    Bacaleg Partai PAN, Rawing Rambang Siap Perjuangkan Aspirasi Masyarakat Kalteng
    Dukung Felix Margose Caleg PSI Dapil 3 Kota Palangka Raya, Berani Untuk Rakyat
    Dukung Asta Cita Presiden, Kapolda Canangkan Program Ketahanan Pangan Nasional di Kalimantan Tengah
    2 Pelaku Kasus Judi Online Libatkan Pegawai Komdigi Tiba di Bandara Soetta
    Bhayangkara ke-78, Kapolda Kalteng Beri Penghargaan Personel Berprestasi dan Tokoh Masyarakat
    Gagal Kontrak! Diminta Pihak Show Room PT Oto Finance Palangka Raya Kembalikan DP Debitur

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Doa Bersama Jelang HUT Koopsudnas
    Polisi Buka Posko Pelayanan untuk Warga Korban Kebakaran di Kemayoran
    Dittipidsiber Tangkap Pelaku Deepfake Presiden Prabowo dan Pejabat Negara Lainnya
    Lanud Sultan Hasanuddin Dukung  Jungar Prajurit Wing Komando II Kopasgat

    Tags